Hai sobat Android.. tahu Android kan? nah kalo kalian baru pertama kali membeli hp yang memiliki OS ini.. (NEWBIE) harus dan kudu nie. baca gimana sih pake android itu.. cekidot sobat..
Android adalah OS (operating System) yang di keluarkan oleh Google.Android memiliki beberapa seri yaitu 1.5 (Cupcake), 1.6 (Donut) ,2.1 (Éclair),2.2 (Froyo),2.3 (Ginger Bread) dan yang terbaru adalah 4.0 (ICS = Ice Cream Sanwich). Untuk lebih lengkap bisa searching disini banyak yang mengulas kok.
Bagaimana memakai android??
1.SETING AWAL:Pertama-tama masukkan kartu sim trus hidupkan HH nya, biasanya she keluar setting wizard yang ada gambar androidnya, di tap ajah bro, dan ikuti prosesnya. Atau jika memang connection daring lagi kurang bagus atau belum terconnection daring di skip2 ajah, seting yang perlu2 ajah seperti jam dan tanggal.
2.SETING daring:Jika seting wizard tidak ada pertama-tama setting dulu connection daringnya,(setting >> wireless and network), pilih mobile networks pastikan APN (acces point names) sudah terseting sesuai dengan provider milik yang dipakai. Jika sudah terseting pastikan data enabled aktif atau tercentang. Jika sudah maka di notification bar (paling atas) akan muncul huruf H,E,G dengan anak panah) jika sudah ada itu berarti daring sudah aktif.
Note : jika apn belum terseting bisa memakai aplikasi Asisten APN
3.SETING AKUN GMAIL:setting dulu account gmailnya (setting >> accounts & settings), karena account gmail sangat penting diandroid,nantinya akses market dan segala aplikasi google pasti membutuhan sync dari gmail. Caranya klik add account lalu klik google dan masukkan id serta password gmailnya. Setelah masuk maka gmai akan melakukan sinkronisasi denga HH, hal itu di tandai dengan notification bar ada tanda lingkaran dengan anak panah.
Note : kalo mau nambahin akun tertentu bisa memakai add account >> corporate.
3.SETING BAHASA & KEYBOARD:Setting Bahasa dan keyboardnya (seeting >> language & keyboard), sesuaikan pilihan bahasa serta keyboard yang akan di gunakan, biasanya untuk bahasa tergantung firmware apakah sudah mendukung dengan bahasa local (InSelesaisia) tau belum, dan untuk keyboard biasanya sudah terinstal aplikasi keyboard bawannya, jadi tinggal seting sesuai kebutuhan saja.
4.SETING TANGGAL & WAKTU:Seting tanggal dan waktu (setting >> date & time) sesuaikan dengan dengan wilayah dimana ente berada, bisa secara manual ataupun otomatis, disarankan memakai setingan otomatis karena lebih akurat.
5.SETING APLIKASI:Seting aplikasi (setting >> Aplication) ini berfungsi agar kita bisa menginstal aplikasi dari sdcard,openn terkhusus dari market aja, serta agar apabila HH dikonekkan ke kompi/lepi bisa langsung konek. open aplikasi lalu centang Unknown Sources ( ini agar kita nanti bisa menginstal aplikasi dari sdcard) lalu masuk development centang USB Debugging ( ini berfungsi aga HH kita dikenali apabila konek ke kompi).
ISTILAH DI ANDROID
Banyak istilah-istilah yang mungkin asing bagi kita, sepert ROM, Kernel,ROOT,Super user dan lain-lain, maka dari itu ane mencoba mengumpulkan semua yang berkaitan degan istilah-istilah di android. jangan males baca ya.
1.Root
2.Istilah-istilah umum di android
3.UPGRADE OS adalah mengubah OS yang kita punya ke os yang lebih baru untuk menigkatkan performa HH kita.
4.DOWNGRADE OS adalah mengubah os kita ke versi yang lama.
5.SUPER USER adalah hak akses penuh terhadap HH kita.Proses ini adalah hasil dari kita melakukakan ROOTING.
TIPS & TRIK ANDROID
1.INSTAL APLIKASI: Instalasi aplikasi bisa dilakukan dengan cara :
– Instal dari market langsung atau dari blog ini ..
– Instal dari sdcard : caranya download aplikasi berekstensi .apk dari manapun berada, masukkan aplikasi di sdcard, lalu open file manager yang ada di HH kita, open file apk yang sudah kita simpan tadi lalu klik dan ekseskusi.
2.SAVE APLIKASI DARI MARKET : Biasanya kita jika melakukan instalasi aplikasi dari market master aplikasi ngga nongol, maka dari itu ada cara mudah aga aplikasi yang di instal dari market bisa jadi master dan bisa kita share ke siapapun, caranya open market, search appsaver lalu instal, nah setelah itu Mulai running aplikasinya otomatis akan ada masternya tersimpan di sdcard kita.
3.APP2SD : adalah memindahkan direktori instalasi kita dari internal memori ke eksternal memori. Namun patut di ingat bahwa tidak semua aplikasi bisa terinstal ke eksternal memori, sebagian atau semua ada yang terinstal di internal memori krn mungkin aplikasi tersebut membutuhkan direktori internal memori. Dibeberapa HH emang bisa memindahkan aplikasi ke ekternal memori tapi dengan konsekuensi kita haru mengupgrade memori ke kecepatan read/writenya ke kelas yang tertinggi, saat ini class 10, agar apabila ada proses R/W tidak mengganggu alias tidak lemot. dan Resiko kedua adalah eksternal memori biasanya berumur pendek karena kerjanya terkesan dipaksakan. Pada OS froyo ataupun Ginger Bread pemindahan aplikasi ke eksternal bisa dilakukan dengan cara setting >> aplication >> Manage aplication >> klik aplikasinya lalu move to sd card.
Bisa juga dengan aplikasi Link2SD,Move2sdEnabler, namun cara ini membutuhkan akses suer user dan kita harus expert dan setiap HH caranya berbeda-beda,oleh karena itu silakan search sesuai HH masing2.
4.GPS Global Positioning System, lengkapnya baca disini bro GPS : Hampir semua HH android mendukung namanya GPS ini, asalkan ada tanda AGPS atau Asisted GPS maka HH dipastkan bisa memakai aplikasi yang berhubungan dengan GPS. Apakah memakai GPS harus ada sinyal GSM atau connection daring, tentu tidak karena GPS menggunaka sistem connection yang langsung ke satelit, sehingga walaupun ga ada sinyal GSM atau pun daring kita bisa memakai GPS selama GPS kita masih nagkep sinyal satelit. Aplikasi yang umum di pakai adalah Navitel, Ndrive, Papago, Aura Sygic. Sedangkan Garmin belumm bisa di gunakan untuk android secara umum, terkhusus bisa di HH yang memang kerjasama dengan Garmin.
Setelah seting secara umum ini dilakukan maka sobat semua bisa melakukan eksplorasi kecil2 an dulu, open2 menu liat2 aplikasi biar makin kenal ama android hehehe.
Sementara ini dulu ya brother, berikutnya nanti ane tulis lagi beberap trik-trik nya., bagi yang punya pengalaman bisa di share disini biar nanti ane taruh di halaman satu, biar pada baca semuanya. Jika ada yang bertanya tentang hal2 umum silakan disini.
Semoga bermanfaat dan mohon koreksinya apabila ada kesalahan tanda baca atau pengertian atau prosesnya. Thanks
Source:kuyhaa-me.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar